Selasa, 16 Juli 2013

Info spek motor kawasaki ninja 150 rr

Spesifikasi kawasaki ninja 150 rr

Tipe mesin : 2 langkah , crankcase reed valve, kips, ris
Diameter x langkah :59.0×54.4mm
Jumlah & isi silinder :1 buah &148cc
Perbandingan kompresi:7, 2:1
Daya maksimum:22, 1 kw (30ps)/10.500 rpm
Torsi maksimum:2, 2 kgfm/9000 rpm
Karburator :vm28 mikuni
Sistem starter :kick starter
Jumlah transmisi:constant mesh, return shift,6 tingkat kecepatan
Opergigi  :N 1-2-3-4-5-6
Tipe sistem reduksi primer :Gear
Kopling : wet multi disk
Tipe sistem final drive : chain drive
Rasio reduksi :2.785 (38/14)
Drive ratio keseluruhan :7.7836 @top gear
Sistem pengapian :cDI
Sistem Pelumas : oil injection
Sistem pendinginan :perbandingan dgan air /radiator
Sistem penyaringan oil : -
Kapasitas pelumas mesin :1, 2 liter
Kapasitas pelumas tranmisi :0, 87 liter
Kapasitas tangki bahan bakar :11, 5 liter
Busi :NGK B9ECS
Panjang X lebar X tinggi :1.965×725×1.075 mm
Jarak sumbu roda:1.300 m
Jarak terendah ke tanah :131 mm
Tinggi tempat duduk :780 mm
Berat kosong :124, 5 kg
Tipe rangka :double cradle frame
Suspensi depan :Teleskopik
Suspensi belakang :monosok suspension
Ukuran ban depan :90/90-17"49s
Ban belakang :110/80-17"57s
Rem depan :cakram twin pot
Rem belakang :cakram twin pot
Pelek roda :cast wheel aluminium aloy.

Nah moga bermanfaan yah :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar